Genteng Beton Garuda, adalah salah satu bentuk varian dari aneka jenis genteng beton yang ada dan banyak di pakai untuk perumahan di banyak kota di Indonesia. Baik perumahan minimalis, perumahan menengah, maupun perumahan mewah banyak menggunakan jenis genteng beton ini. Para developer perumahan tersebut banyak menggunakan genteng beton garuda ini karena bentuknya yang ekslusive dan elit. Berikut ini akan kita kupas tentang kelebihan dan macam-macam bentuk dari genteng beton, terutama tentu saja genteng beton tipe garuda ini.
KEUNGGULAN GENTENG BETON GARUDA 082142246574. :
-Tahan terhadap pelapukan karena cuaca.
-Tahan terhadap kebakaran.
-Tahan terhadap serangan serangga jika di bandingkan dengan genteng dari tanah liat.
-kuat dan kokoh.
-Lebih ekonomis.
-Mudah Dalam Pengecatannya.
Seperti pada sebagian besar perumahan (bukan kampung) yang ada disekitar kita sangat banyak yang menggunakan genteng jenis dan type ini disamping tersedia harga yg super hemat pada jenis genteng ini, dengan ukuran genteng yang lebih besar tentunya menghemat pula material (baja ringan rengnya dikit dg jarak reng 34 Cm) dan pengerjaan pemasangan yg / m isi 11 pcs.
tentunya ada juga yg mahal juga ada semua berpulang pada harga membawa kwalitas masing - masing, namun jangan berkecil hati sebab genteng beton sehebat apapun mereknya lebih bergantung pada usia matang genteng dan tentunya cat yang baik .baik disini juga tidak harus dengan cat yang mahal bedanya kalau cat biasa mudah pudar dan akan sering kita memperbaharuinya dan sedangkan catnya bagus akan lebih awet ketahananya terhadap kondisi cuaca kita yang kadang exstrim.
Spesifikasi Produk :
Kategori Genteng Beton Garuda Tipe 1
Keterangan :
Panjang : 42 Cm
Lebar : 33 C
Jarak Reng : 34 Cm
Pemakaian Per M2 : 9.5 Keping/M2
Berat Per Keping : 4.21Kg (+/- 0,1 Kg)
Sudut Atap Minimum : 20 Derajat
Untuk tanya-tanya atau order bisa menghubungi nomor kami di 082142246574.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar